Lagu ini tidak beredar dipasaran..
Kisah Sapi Malam / Kisah PSK
Iwan Fals (1978)
Hei sapi malam siapa engkau ini
Pinggul digoyang punya kota Karawang
Mata jelalatan cari cukong buncit bermata sipit
Kau tertawa genit tampak si om buncit
Pakai Mercy biru bemo butut tak laku
Soal materi atau cuma hobi
Bila pulang kandang hari sudah pagi
Muka pucat pasi jalan sruduk kanan kiri
Mirip orang mabuk terasi
Kau tertawa genit tampak si om buncit
Pakai mercy biru bemo butut tak laku
Ayahmu nona seorang kyai
Ibumu nona pun guru ngaji
Mengapa kau jalani hidup penuh dosa ini
Soal materi atau cuma hobi
Bila pulang kandang hari sudah pagi
Muka pucat pasi jalan sruduk kanan kiri
Mirip orang mabuk terasi
Kerja lembur bilang pada bapak kyai
Pergi pake Damri pulang diantar Mercy
Mercy punya pak Kusnadi
No comments:
Post a Comment